Dangdut Academy Asia menampilkan grup C malam kedua result show. Dan malam ini mentukan Siapa Yang Tersenggol DAcademy Asia 24 November 2015 Top 20 Besar. Masing-masing finalis menunjukkan penampilan terbaiknya agar mendapatkan nilai yang bagus dari Dewan Juri sehingga tidak menjadi tersenggol dan tetap melaju ke babak selanjutnya.
Yang Tersenggol DAcademy Asia 24 November 2015 Top 20 Besar, malam ini ditentukan dari hasil komulatif penilain dewan juri dari dua kali penampilannya. Seperti Biasa acara dipandu oleh Irfan Hakim, Andika Pratama, Ramzi dan Rina Nose. Sedangkan para komentator ada Soimah, Kak Rose, Fakhrul Razi, Mas Idayu, Inul Daratista dan Saipul Jamil.
Para finalis yang tampil dalam grup C malam penentuan adalah Hazman asal Malaysia, Lynn Malik dari Singapura, Lesti asal Indonesia dan George Maxson dari Brunai Darussalam. Semua peserta tampil dengan membawakan lagu pilihan dari masing-masing peserta. Dan setelah semua tampil kemudian dilakukan penilain oleh dewan juri secara live streaming dari masing-masing negara, dari Singapura ada Mayuni Omar, dari Brunai Darussalam ada Dj Daffy, PakNgah dari Malaysia dan Hetty Koes Endang dari Indonesia. Siapakah Yang Tersenggol DAcademy Asia 24 November 2015 Top 20 Besar. Dan hasilnya adalah :
| Nilai | Tot | Tersenggol | ||
| LESTI | 367 | 361 | 728 | |
| GEORGE MAXON | 287 | 310 | 597 | |
| HAZMAN | 272 | 309 | 581 | |
| LYNN MALIK | 274 | 284 | 558 | 24/11/2015 |
Peserta dari Singapura Lynn Malik mendapatkan nilai terendah sehingga menjadi D'Academy Asia Yang Tersenggol DAcademy Asia 24 November 2015 Top 20 Besar malam ini.
